Seorang Rapper 'A' Dari High School Rapper dan Show Me The Money Diselidiki Karena Penggunaan Narkoba

- Kamis, 23 Maret 2023 | 03:44 WIB
Rapper 'A' tengah menjalani pemeriksaan (Picsart)
Rapper 'A' tengah menjalani pemeriksaan (Picsart)

KPOPCHART.NET - Pada hari ini (22/03) di duga seorang rapper berusia 20-an yang pernah tampil di High School Rapper dan Show Me the Money ini telah di selidiki oleh pihak kepolisian.

Dilansir dari New Nate, dari Kantor Kepolisian Gyeongsan di Provinsi Gyeongsan Utara melaporkan jika pada tanggal (17/03) diduga menggunakan narkoba.

Dan saat ini, rapper 'A' tengah menjalani pemeriksaan dan diselidiki, termasuk melakukan tes urine dan tes rambut.

Baca Juga: Dicurigai 'Diistimewakan' Jalani Wajib Militer Sebagai Pekerja Sosial, Pemenang Show Me The Money Ditangkap!

Mengenai hal ini, Kantor Kepolisian Gyeongsan mengatakan kepada Xspots New, jika sulit untuk mengetahui identitasnya karena sedang dalam penyelidikan.

"Sulit untuk memastikan indentitasnya karena penyelidikan sedang berlangsung" ungkap pihak kepolisian Gyeongsan.

Menurut info dari pihak kepolisian, diduga seorang rapper 'A' ini pernah tampil dalam acara populer yakni High School Rapper.

Baca Juga: Peserta High School Rapper 2 Ini Dijatuhi Hukuman Penjara 4 Tahun Karena Kasus Narkoba!

Tidak hanya acara tersebut, rapper 'A' ini juga pernah tampil dalam acara legendaris yakni Show Me the Money.

Meskipun informasi ini masih belum berlanjut, siapakah seorang rapper 'A' yang berusia 20-an ini, membuat netizen penggemar.

Karena dia pernah tampil di dua acara populer di Korea, pastinya seseorang tersebut akan mudah untuk dikenali oleh publik.

Editor: Riyo Niardo

Sumber: News Nate

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X