KPOPCHART.NET - Stray Kids baru langsungkan comeback dengan merilis lagu "S Class" pada hari Jumat (02/06) kemarin.
Lewat lagu "S Class", Stray Kids tampilkan pesona memukau masing-masing member dengan gaya musik mereka sendiri.
Rap yang kaya akan irama serta lirik yang tak biasa disampaikan Stray Kids pada lagu "S Class" ke banyak orang.
"S Class" milik Stray Kids sendiri merupakan title track full album terbaru Stray Kids bertajuk 5 STAR yang pre order nya sudah sampai 5,13 juta penjualan album hanya dalam satu minggu.
Baca Juga: Datang ke Lokasi Syuting MV Stray Kids 'S Class', Ini Hal Tak Terduga yang Dilakukan si Bos JYP!
Tampaknya sukses besar, Stray Kids lewat promosi lagu "S Class" mampu pecahkan rekor penjualan album 5 STAR sampai berhasil lampaui SEVENTEEN dan BTS.
Tak hanya lewat penjualan album, Stray Kids juga tampaknya sukses curi penggemar baru lewat comeback mereka kali ini.
Seorang OP mengaku terpesona dengan dua member Stray Kids usai lihat penampilan sang idol besutan JYP Entertainment lakukan promosi lagu "S Class".
Nonton Stray Kids di comeback stage M Countdown, sorang OP tuliskan pengakuannya si situs forum komunitas online bahwa Felix dan Lee Know membuatnya jatuh cinta.
"Penggemar Stray Kids, sepertinya aku akan jadi fans juga," tulis sang OP di situs Pann Nate.
"Aku habis nonton comeback stage di M Countdown, dan karena Felix dan Lee Know, aku jadi jatuh cinta banget haha," tulisnya lagi ungkapkan perasaannya pada STAY, penggemar Stray Kids.
Dikunjungi sebanyak lebih dari 3 ribu kali, pengakuan sang OP yang tiba-tiba jatuh cinta pada dua member Stray Kids dapat banyak tanggapan dari netizen Korea Selatan.
Mengutip dari Pann Nate, ini reaksi KNetz lihat posingan OP yang jadi STAY gegara Felix dan Lee Know Stray Kids:
Artikel Terkait
Reaksi KNetz Usai MV Taeyong NCT 'SHALALA' Rilis: Dia Mengingatkanku dengan Era...
Kyujin NMIXX Jadi Sorotan KNetz Usai Lakukan Challenge 'S Class' Bareng Hyunjin Stray Kids: Padahal Cuma...
Jihoon TREASURE Tuai Kontroversi Usai Unggah Ini di Memorial Day Korea, KNetz: Apakah Benar Nggak Tahu?
Winter aespa Buat KNetz Ramai Katakan Hal Ini Usai Terlihat Kenakan Rok dan Bawa Tas Gucci di Bandara
Reaksi KNetz Lihat Yeonjun TXT Lakukan Challenge 'Queencard' Bareng Soyeon dan Miyeon GIDLE: Eh Kok...
Tinggi Badan Jennie BLACKPINK Dipertanyakan KNetz Usai Bersanding dengan Lily Rose Depp di The Idol
EXO Masih Syuting Acara Ragam di Tengah Huru-hara Kontrak CBX dan SM, KNetz Ngaku Khawatir dan Katakan Ini