• Sabtu, 30 September 2023

BREAKING: Unggahannya Bikin Bingung, T.O.P Pastikan Diri Hengkang Dari BIGBANG! Netizen: Selama Ini Mereka...

- Rabu, 31 Mei 2023 | 21:58 WIB
T.O.P memastikan dirinya hengkang dari BIGBANG (Instagram @choi_seung_hyun_tttop)
T.O.P memastikan dirinya hengkang dari BIGBANG (Instagram @choi_seung_hyun_tttop)

KPOPCHART.NET - T.O.P BIGBANG mengunggah pembaruan melalui akun Instagram pribadinya.

Selain menginformasikan bahwa ia akan segera comoback, T.O.P BIGBANG juga menyertakan beberapa instastory.

Namun, instastory yang diunggah T.O.P BIGBANG telah menimbulkan beberbagai kebingungan dikalangan penggemar.

Baca Juga: Mencengangkan, Seorang Mantan Idol Yang Melakukan Pelecehan Seksual Membintangi Film, Ini Kata Agensi!

Pasalnya, T.O.P menghapus nama BIGBANG yang disertakan setelah namanya.

T.O.P menghapus nama BIGBANG yang menyertai namanya
T.O.P menghapus nama BIGBANG yang menyertai namanya (Kolase Instagram @choi_seung_hyun_tttop)

Hal tersebut sontak membuat penggemar kaget karena sebelumnya penggemar mengetahui bahwa T.O.P memilih hengkang dari YG Entertainment bukan dari BIGBANG.

Baca Juga: Aura dan Proporsinya Semakin Tak Terbantahkan, Park Bo Gum Kembali Melelehkan Penggemar, Netizen: Aku Gila!

Dalam unggahan-unggahan berikutnya, T.O.P kemudian tanpa ragu membagikan beberapa artikel yang memberitakan mengenai hengkangnya ia dari BIGBANG.

Artikel yang menyebutkan T.O.P keluar dari BIGBANG
Artikel yang menyebutkan T.O.P keluar dari BIGBANG (Kolase Instagram @choi_seung_hyun_tttop)

T.O.P juga semakin terang-terang dan dengan gamblang mengisyaratkan bahwa dirinya memang sudah keluar dari BIGBANG.

Baca Juga: Keren Banget! RM BTS Dilibatkan Dalam Proyek Nasional Korea, Kali Ini Ia Ditunjuk Jadi Ini Oleh Kementerian!

Melalui kolom komentarnya ketika seorang penggemar bertanya apakah dia keluar dari BIGBANG?

T.O.P Dengan yakin mengatakan bahwa ia sudah keluar dari grup itu sejak tahun lalu.

Halaman:

Editor: Dendy Febrianto

Sumber: Theqoo

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X