Comeback GIDLE 'Queencard' Banjir Kritik KNetz Gegara Koreo Ini, Fans Inter Beri Pembelaan: Gak Bisa...

- Kamis, 18 Mei 2023 | 14:20 WIB
Comeback GIDLE banjir kritik karena koreografi lagu terbarunya (Twitter @G_I_DLE)
Comeback GIDLE banjir kritik karena koreografi lagu terbarunya (Twitter @G_I_DLE)

KPOPCHART.NET - Pada hari Senin (15/05), GIDLE telah merilis video performance "Queencard".

"Queencard" sendiri merupakan lagu baru GIDLE yang masuk ke dalam album I Feel.

Di comeback kali ini, GIDLE tampilkan lagu "Queencard" dengan konsep yang super fun.

GIDLE juga bawa pesan sendiri dalam lagu "Queencard" terkait hiruk pikuk tren saat ini.

Dalam lagu dan video musik (MV) "Queencard", GIDLE secara langsung menyampaikan betapa lelahnya jika kita terus ikuti standar kecantikan saat ini.

Baca Juga: Netizen Khawatirkan Koreografi GIDLE 'Queencard' Dianggap Provokatif dan Tidak Pantas: Seperti Bertentangan...

Di tengah pesan bagus dari comeback GIDLE saat ini, netizen Korea Selatan soroti koreografi lagu "Queencard".

Ada koreo yang menurut KNetz tidak pantas dibawakan oleh GIDLE, yaitu saat Soyeon memegang payudaranya dan Yuqi memegang bokongnya.

Gerakan Soyeon GIDLE di 'Queencard' yang tuai kritik
Gerakan Soyeon GIDLE di 'Queencard' yang tuai kritik (Tangkap Layar Youtube)

Gerakan Yuqi yang banjir kritik KNetz
Gerakan Yuqi yang banjir kritik KNetz (Tangkap Layar Youtube)

Kritik terus berdatangan dari KNetz setelah mengetahui koreografi yang hanya beberapa detik tersebut.

"Ngapain sih mereka menyentuk area itu?"

Baca Juga: Soyeon GIDLE Buka Suara Terkait MV 'Queencard' yang Dimana Terinspirasi Dari Film RomCom Amerika ini

"Kenapa mereka seperti ini? Sangat nggak pantas,"

Halaman:

Editor: Dendy Febrianto

Sumber: Koreaboo, Theqoo, pannchoa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X