Bikin Terharu, Seokjin BTS Tanyakan Kabar 'Adiknya' Lewat Weverse: Apa Kamu Sudah Menerima Surat…

- Jumat, 5 Mei 2023 | 17:17 WIB
Seokjin BTS tanyakan kabar adiknya yang belum genap sebulan menjalani wajib militer (Kolase Foto Twitter@Dikshubts7, Weverse @BTS)
Seokjin BTS tanyakan kabar adiknya yang belum genap sebulan menjalani wajib militer (Kolase Foto Twitter@Dikshubts7, Weverse @BTS)

KPOPCHART.NET - Anggota tertua BTS, Seokjin, terhitung sudah menjalani wajib militer selama seperempat masa baktinya.

Seokjin menjadi anggota BTS pertama yang berangkat wajib militer.

Keberangkatan Seokjin ini kemudian disusul adiknya, J-Hope BTS yang berangkat April lalu.

Sebelum J-Hope berangkat, anggota BTS kelahiran 1992 tersebut memberikan sedikit bocoran tentang situasi dan kondisi tempat ia menjalankan wajib militer.

Lalu hari ini (05/05) pukul 17.27 KST, Seokjin membalas sebuah unggahan ARMY dan menanyakan kabar adiknya yang belum genap sebulan di barak militer itu melalui Weverse.

Baca Juga: Nggak Mau Ketinggalan, Seokjin jadi Tagih Hal Ini dari Jimin BTS lewat Kolom Komentar Weverse

Berikut terjemahannya:

"J-Hope

Gimana di sana?

Aku penasaran apa kamu sempat kehujanan

Kamu sudah ke px (toserba untuk tentara dan pengunjungnya)

Aku penasaran apa berat badanmu naik

Kamu nggak nelpon gara-gara gak mau buat keributan?

Apa kamu sudah menerima surat yang kukirim dengan baik?

Halaman:

Editor: Dendy Febrianto

Sumber: Twitter @BTStranslation_, Weverse @BTS

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X