KPOPCHART.NET - Kamis (04/05), Solois Roy Kim melanjutkan hubungan bisnisnya yang sudah berjalan selama 10 tahun dengan CJ ENM.
Pada 1 Mei, beberapa laporan media mengumumkan bahwa penyanyi/penulis lagu tersebut telah memperbarui kontraknya dengan WAKEONE, label musik global di bawah CJ ENM.
Roy Kim pertama kali menjadi terkenal sebagai pemenang seri audisi Mnet 2012 SuperstarK4, membuat debut resminya di bawah CJ ENM tidak lama kemudian.
Baca Juga: Roy Kim Katakan Semua Akan Baik-baik Saja Dalam MV Comeback It'll Be Alright
Roy Kim dikatakan sedang mendiskusikan pembaruan akhir kontrak pada bulan Januari, sebelum kontrak eksklusifnya berakhir, dan perhatian terfokus pada apakah dia akan terus berada di bawah label.
Setelah berdiskusi dengan hati-hati selama kurang lebih tiga bulan, kontrak akhirnya diperbarui.
Meski sempat diterpa sebuah skandal, hal itu tidak semerta-merta membuat Roy Kim mundur dari industri musik.
Baca Juga: Roy Kim Diberikan Penghargaan Atas Kinerja Luar Biasa Selama Pelatihan Militer
Pun Roy Kim sendiri sudah diputuskan tidak bersalah atas tuduhan skandal tersebut.
Sementara itu, Roy Kim melakukan comeback pertamanya sejak menyelesaikan wajib militer pada akhir tahun lalu, setelah merilis full album ke-4 di bulan Oktober.
Artikel Terkait
Roy Kim dan Eddy Kim Akui Ikut Sebarkan Foto Ilegal, Choi Jong Hoon Akui Merekam
Terlibat Skandal, Nama Roy Kim Resmi Dihapus Dari Hutan di Gangnam
Penampilan Kontestan 'Produce X101' Ini Batal Tayang Gara-Gara Nyanyikan Lagu Roy Kim?
Roy Kim Akan Tetap Lulus Dari Universitas Georgetown Meski Sempat Terlibat Skandal
Roy Kim Dinyatakan Tidak Bersalah Dalam Kasus Grup Chat Jung Joon Young dan Choi Jong Hoon
Roy Kim Dikonfirmasi Masuk Wajib Militer Sebagai Angkatan Laut
Roy Kim Bakal Rilis Single Baru Jelang Masuk Wamil
Roy Kim Nyanyikan Lagu Ballad Emosional di MV 'Linger On' Sebelum Masuk Wamil
Roy Kim Diberikan Penghargaan Atas Kinerja Luar Biasa Selama Pelatihan Militer
Roy Kim Katakan Semua Akan Baik-baik Saja Dalam MV Comeback "It'll Be Alright"