Netizen Korea Kritik Debut Solo Jisoo BLACKPINK: Apakah Dia Selalu...

- Sabtu, 1 April 2023 | 04:53 WIB
Debut solo dari Jisoo BLACKPINK tuai beragam kritikan dari netizen Korea (Tangkap Layar Youtube YG Entertainment)
Debut solo dari Jisoo BLACKPINK tuai beragam kritikan dari netizen Korea (Tangkap Layar Youtube YG Entertainment)

KPOPCHART.NET - Jisoo BLACKPINK baru saja merilis lagu debut solo pertamanya hari Jumat (31/03).

Dengan lagu utama yang berjudul "Flower" Jisoo tampil bak puteri di sebuah kerajaan modern dalam musik video tersebut.

Untuk debut solonya Jisoo meluncurkan dua buah lagu, "Flower" sebagai lagu utama dan "All Eyes On Me" sebagai lagu b-side.

Baca Juga: Begini Respon Netizen Korea Terhadap MV Debut Solo Jisoo BLACKPINK: Lagunya Bagus Tapi...

Jisoo juga menjadi anggota BLACKPINK terakhir yang melakukan kegiatan solo dengan meluncurkan album dan lagu solo.

Sebelumnya Jennie telah lebih dulu melakukan debut sebagai solois degan lagu "SOLO", yang kemudian disusul oleh Rose yang merilis lagu dengan judul "On The Ground", kemudian disusul lagi oleh Lisa dengan lagu solonya yang bertajuk "LALISA".

Dan kini keempat anggota girl group populer itu telah resmi menjadi solois dengan album dan lagu debutnya masing-masing.

Jisoo dalam MV 'Flower'
Jisoo dalam MV 'Flower' (Tangkap Layar Youtube YG Entertainment)

Baca Juga: Lagu Debut Jisoo BLACKPINK Berhasil Tembus Chart MelOn Hanya Beberapa Jam Setelah Dirilis, Netizen: Lagunya...

Menurut agensi YG Entertainment, persiapan untuk debut solo Jisoo adalah yang paling banyak memakan biaya sepanjang karier perusahaan.

Pasalnya dalam persiapan debut Jisoo mereka menggunakan banyak sekali lokasi yang berada di luar negeri, sehingga mereka membutuhkan dana yang lebih besar untuk meng-cover segalanya.

Meski telah berkorban banyak sekali biaya dan tenaga, namun faktanya sebagian netizen tidak menerima dengan baik MV debut solo milik Jisoo itu.

Baca Juga: Reaksi Penggemar dan Netizen pasca MV debut solo Jisoo BLACKPINK Rilis: seperti lagu...

Banyak netizen yang justru mengkritik salah satu anggota BLACKPINK itu karena dianggap kurang dalam menyuguhkan musik video solonya.

Halaman:

Editor: Dendy Febrianto

Sumber: Koreaboo, Theqoo

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X