KPOPCHART.NET - Dengan konsep mahasiswa baru jurusan K-Pop, NMIXX menunjukkan keseruannya dalam program Silence of Idol.
NMIXX melakukan tantangan latihan menarikan lagu comeback-nya "Love Me Like This" pada episode kali ini.
Namun, tantangan tersebut tidak mudah untuk dilakukan karena kampusnya tidak mengizinkan berlatih di malam hari.
Kocaknya NMIXX berpura-pura tidur dan bersembunyi saat tertangkap basah oleh petugas keamanan yang tiba-tiba datang.
NMIXX tidak tahan menahan tawanya saat bersembunyi dan berpura-pura untuk tertidur.

Baca Juga: NMIXX Rilis Dance Practice 'Love Me Like This' dengan Live Vokal, Netizen: Suara Mereka Sangat...
Lucunya lagi, salah satu anggota tertangkap basah yaitu Lily membuat alasan yang tidak masuk akal dan diberi hukuman memakan sarung tinju yang menyala.
Selain Lily, Bae juga tertangkap basah dan berpura-pura menelpon untuk mencari barang yang tertinggal namun akhirnya ia tetap dihukum dengan memakai topi kelinci yang menyala.
Selain Lily dan Bae, masih banyak anggota yang tertangkap dan keseruan lainnya pada program ini.
Meskipun begitu, penamipilan tarian yang dibawakan NMIXX tidak pernah mengecewakan dengan singkronisasi dan energinya.
Keseruan NMIXX ini dapat ditonton selengkapnya melalui channel YouTube MUPLY dengan subtitle berbagai bahasa.
Artikel Terkait
The Black Label Berikan Tanggapan Atas Rumor Jinni Eks NMIXX yang Dikabarkan Bergabung Dengan Agensi Mereka
Haewon NMIXX Bagikan Pandangannya Untuk Comeback Kali Ini Setelah Jinni Hengkang Dari Group
Tampil Badass! NMIXX Resmi Comeback dengan MV 'Love Me Like This'!
Lirik ‘Love Me Like This’ milik NMIXX, Nyanyikan Lagu Baru Ini Sembari Mengetahui Terjemahannya!
Reaksi Netizen Korea pada Music Video NMIXX 'Love Me Like This': Lagunya Bagus sih, Tapi...
Dispatch Bagikan Foto HD untuk Comeback NMIXX, Netizen : SEMUANYA BIKIN...
Begini Reaksi Penggemar dan Netizen Setelah Menonton MV Terbaru NMIXX 'Love Me Like This'
Jinni Eks NMIXX Kembali Posting Foto di Instagramnya, Netizen : Jinni Apa alasanmu...
Tampil dengan Tren Skirt Over Pants, NMIXX Tuai Komentar Netizen: Di Titik Ini...
NMIXX Rilis Dance Practice 'Love Me Like This' dengan Live Vokal, Netizen: Suara Mereka Sangat...