KPOPCHART.NET – Boy group asal Korea Selatan, iKON, memulai debut mereka di bawah
naungan agensi YG Entertainment pada Tahun 2015 silam.
Dilansir dari akun Instagram @asiansoundsyndicate.id, iKON telah dikonfirmasi akan ikut meramaikan konser Asian Sound Syndicate Vol 2.
Setelah Simon Dominic, Crush, DPR live, dan Gray sebagai line up Asian Sound Syndicate Vol 1 di
tahun 2019 lalu, kini giliran iKON yang menjadi line up Asian Sound Syndicate Vol 2.
Baca Juga: Sam Kim Jadi Artis Selanjutnya yang Akan Hadir di Asian Sound Syndicate Vol. 2 di Jakarta!
Menjadi line up di Asian Sound Syndicate Vol 2 atau #ASSVol2, iKON akan tampil dengan ke-6
membernya di acara ini.
Selain iKON, rapper Ash Island dan penyanyi solo Sam Kim juga telah dikonfirmasi akan hadir di konser Asian Sound Syndicate Vol 2.
Asian Sound Syndicate Vol 2 akan diadakan pada tanggal 26-27 Agustus 2023 bertempat di West Parking JIEXPO Kemayoran, tiket untuk acara ini sudah bisa di beli lewat website tiket.com.
Dengan harga tiket yang bervariasi mulai dari 500 ribuan sampai 4 jutaan Rupiah, para iKONIC
Indonesia sudah mulai menyerbu tiketnya nih.
Jangan sampai kehabisan ya, kalian bisa membeli tiket konsernya di sini!
Artikel Terkait
Keluar Dari YG Entertainment, iKON Dikabarkan Gabung di Agensi Yeseo dan Mashiro Kep1er?
iKON Segera Rilis Album Baru di Bawah Naungan Agensi 143 Entertainment!
JAY iKON Sebut 'Maaf' Pada Penggemar di Korea, iKONIC Indonesia: Warga Cikarang
Boy William Bagikan Foto Hangout Bareng Siwon Super Junior dan Anggota iKON di Korea Selatan!
Berikut Line Up Artis yang Akan Tampil di KCON 2023 Thailand, Ada iKON Hingga GIDLE!
Jay iKON Jadi Model di MV Debut LIMELIGHT, 'Honestly'!
'Adik' iKON, LIMELIGHT Akhirnya Resmi Debut Dengan MV 'HONESTLY'
Telah Dinantikan Penggemar, iKON Katakan Ini Untuk Rencana Comeback di Bawah 143 Entertainment!
'Ikon Dior' Jimin BTS Kini Mendominasi Forum Online, Kenapa?
Alami Kenaikan yang Drastis, Netizen Sebut Penjualan Album Baru LIMELIGHT Meningkat Berkat iKON?