Boy grup asal Big Hit, TXT kini telah kembali bersama lagu terbaru mereka yang bertajuk 'LO$ER=LO♡ER'yang penuh pesan luapan hati jiwa muda.
Tepat pada hari ini, 17 Agustus 2021, TXT terlah resmi kembali dengan lagu mereka yang bertajuk 'LO$ER=LO♡ER' serta video musiknya.
Melalui lagu serta MV comeback mereka tersebut, TXT sampaikan berbagai luapan hati anak muda terhadap berbagai masalahnya.
'LO$ER=LO♡ER' sendiri merupakan lagu utama dari album terbaru TXT yang bertajuk 'The Chaos Chapter: FIGHT or ESCAPE'.
Langsung saja kita saksikan MV comeback dari TXT dengan lagu bertajauk 'LO$ER=LO♡ER'. (www.kpopchart.net)