Mantan Kekasih HyunA, Dawn Ungkap Akan Rilis Musik Baru Segera!

- Kamis, 26 Januari 2023 | 20:55 WIB
Dawn mengabarkan akan merilis musik baru di tempat baru segera (Instagram @hyojong_1994)
Dawn mengabarkan akan merilis musik baru di tempat baru segera (Instagram @hyojong_1994)

KPOPCHART.NET - Dawn mengabarkan kepada pengemar bahwa dia akan merilis musik baru segera.

Pada 26 Januari, Dawn membagikan foto dirinya dan juga pesan kepada penggemar melalui instagram miliknya.

Melalui caption postingan tersebut, Dawn menuliskan "New place, new music. Coming soon" atau yang memiliki arti "tempat baru, musik baru. Segera"

Dawn mengungah postingan dengan caption 'New place, new music Coming soon'
Dawn mengungah postingan dengan caption 'New place, new music Coming soon' (Instagram @hyojong_1994)
Baca Juga: Masih Sering Makan Bareng dan Tindik Bibir Couple, HyunA dan Dawn Diduga Balikan?

Setelah Dawn berpisah dengan P NATION Agustus lalu, banyak penggemar berharap "tempat baru" mengacu pada agensi barunya.

Sementara itu, Dawn dan pacar lamanya HyunA diketahui putus pada November 2022, dan juga mereka baru-baru ini membantah rumor bahwa mereka kembali bersama.

Baca Juga: Pasca Putus Dengan Dawn, Hyuna Unggah Foto Tanpa Busana di Instagram!

Apakah kalian menantikan musik terbaru dari Dawn?

 

Editor: Benny Raniarde

Sumber: Instagram @hyojong_1994

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X